Family Indonesia

Pernikahan

Jatuh cinta adalah mudah, namun membangun cinta setiap hari tidaklah mudah karena membutuhkan usaha dan komitmen untuk terus memupuk dan menjaganya. Melalui berbagai topik dan program yang relevan dapat memperlengkapi pernikahan Anda makin harmonis, kuat, dan terus saling mencintai.

Seminar Pernikahan

Kami menyediakan beragam seminar bagi pasangan suami istri yang sesuai dengan kebutuhan.


[Beberapa topik seminar pernikahan]

      • Membangun Pondasi Pernikahan yang Kuat
      • Starting Strong, Doing Strong, Finishing Strong
      • Mertua Vs Menantu
      • Marriage Matters
      • Reconnecting with Your Spouse
      • In-Laws Matter
      • Dan Beragam Topik Lainnya Sesuai Permintaan Penyelenggara

Journey to Us
Perjalanan Menuju Kita

Dirancang untuk membantu anda dan pasangan menemukan jalan kembali ke pernikahan yang terasa seperti tempat teraman di dunia.

[Anda dan pasangan akan mempelajari tentang]

      • Membangun Pernikahan yang Aman dan Terjamin
      • Mempelajari Cara Memiliki Konflik yang Sehat
      • Merawat Diri Sendiri dan Pasangan Anda
      • Menjadi Sepenuhnya Dikenal dan Dicintai
      • Bekerja sebagai Rekan Tim

Reconnected | Terhubung Kembali

Pindah dari teman sekamar ke belahan jiwa dalam pernikahan Anda.
Kesibukan, rutinitas, dan kelelahan dapat merenggangkan ikatan pernikahan Anda. Melalui workshop yang terdiri dari 4 pertemuan ini, Anda bersama pasangan akan dibantu untuk mengidentifikasi ciri-ciri pernikahan seperti teman sekamar dan mempelajari strategi untuk terhubung kembali seperti pembicaraan di bantal, bersatu secara spiritual, dan berbagi mimpi untuk menghilangkan kebosanan dan membangun komunikasi yang mendalam dan menyentuh hati.

Persiapan Pernikahan

Marriage Preparation

Persiapan untuk membangun fondasi pernikahan yang kuat.

[Peserta yang dapat hadir]

      • Pasangan yang mempersiapkan pernikahan
      • Pasangan yang sudah bertunangan
      • Pasangan di tahun pertama pernikahan

[Alur Program]

      • Pra-Assessment
      • 3 kali Sesi Workshop
      • 1 kali sesi konseling pranikah terpisah
      • 1 kali sesi konseling pranikah bersama

Program yang membantu pasangan mengatasi masalah yang mungkin mereka hadapi sebagai pengantin baru, membangun landasan yang kuat di tahun-tahun awal dan belajar bagaimana untuk benar-benar mencintai satu sama lain — seumur hidup! Program ini merupakan kombinasi antara sesi belajar dan juga konseling pranikah.

Seminar = 1,5 – 2 Jam

Workshop = 2 – 3 Jam

Dapat dilaksanakan secara Onsite, Online, maupun Hybrid. Biaya dan ketentuan mengikuti.